Sabtu, 04 Agustus 2012

Prevalensi Penyakit Hipertensi

Tekanan darah (TD) didistribusikan terus menerus. Insidensi terjadinya komplikasi berbanding lurus dengan TD. Jadi tidak ada delinisi absolut untuk hipertensi. Terapi biasanya hennanfaat untuk TD > 140/90 mmHg yang menetap.

Meningkat dengan bertambahnya usia. Prevalensi hipertensi ringan sebesar 2% pada usia 25 tahun atau kurang, meningkat menjadi 25% pada usia 50 dan 50% pada usia 70 tahun.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar